Search

Buat Penampilan Berkesan Minimalis Dengan Palet Warna Netral yang Terlihat Chic

Untuk perempuan yang mencintai gaya minimalis, warna netral bisa jadi satu tren yang akan selalu sukses buat penampilan jauh lebih percaya diri.

Setelah warna-warni yang cerah (dan bisa menyakiti mata bila terlalu banyak), tak ada salahnya mencoba warna-warna netral untuk semua aktivitas. Dari pergi ke kantor sampai kencan akhir pekan dengan pasangan tersayang, misalnya.

Itulah beberapa inspirasi dalam memadupadankan pakaian dengan warna netral yang kalem, yang buat penampilan jadi terlihat chic dan penuh percaya diri pastinya karena terlihat minimalis tidak berlebihan. 

Reporter: Wisnu Genu

Sumber: Fimela.com

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Buat Penampilan Berkesan Minimalis Dengan Palet Warna Netral yang Terlihat Chic"

Post a Comment

Powered by Blogger.