Search

Mix and Match: Tunjukkan Gaya Diva, Reza Artamevia Tampilkan 2 Signature Style dari Punk Rock Sampai Klasik Modern

Bintang.com, Jakarta Semakin banyak generasi muda yang menghiasi perindustrian musik Indonesia. Tapi, nama Reza Artamevia sebagai musisi legendaris tanah air tidak boleh terlupakan. Sudah banyak karya musik Reza yang masih hangat dirasakan oleh pencinta musik jaman 90-an. 

Sempat hiatus karena berbagai masalah hidup mulai dari kasus tertangkap mengonsumsi narkoba ataupun hubungannnya dengan guru spiritualnya, Gatot Brajamusti. Kini, Reza kembali ke perindustrian musik Indonesia. 

Reza Artamevia kembali perform di beberapa panggung atau festival musik. Tentu, saja aura diva memancar dari gaya performanya. Seperti yang dapat dilihat dari akun instagram celeb stylist, Alva Susilo. 

Ada 2 sisi signature style yang ditampilkan oleh pria dengan akun instagram @alvasus ini. Pertama, sisi rebel punk yang kelihatan mewah from head-to-toe lalu dilanjutkan dengan gaya sophisticated dengan gaun yang menjuntai. 

TampilanReza Artamevia ini tentunya merepresentasikan aura diva yang sudah lama tidak dilihat. Dilengkapi dengan dandanan yang mirip seperti Madonna, Alva Susilo berhasil mengeksplor signature style sosok Reza Artamevia. 

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

0 Response to "Mix and Match: Tunjukkan Gaya Diva, Reza Artamevia Tampilkan 2 Signature Style dari Punk Rock Sampai Klasik Modern"

Post a Comment

Powered by Blogger.