Bintang.com, Jakarta Untuk tampil menarik ke kampus, gak hanya dari padu padan baju yang kece saja lho. Kamu bisa menambahkan items lainnya untuk membuat penampilan jadi maksimal.
Yup, caranya dengan memakai aksesoris seperti headband yang akan membuat kamu jadi menarik perhatian, khususnya cowok incaran kamu di kampus, pasti akan menoleh untuk melihat penampilan kamu. Apalagi disaat lagi bad hair day kamu bisa mengakalinya dengan memakai headband yang cute.
Tampil kasual bisa kamu tambahkan dengan memakai headband atau seperti bandana yang menghiasi kepala kamu. Nah, berikut ini list belanja headband yang bisa kamu pilih.



Let's block ads! (Why?)
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Inspirasi Mengaplikasikan Gaya Minimalis Jadi Lebih TrendiBintang.com, Jakarta Memilih busana dengan gaya minimalis untuk busana kantor sangatlah mudah, buat … Read More...
Bukan di Jakarta, Ini 5 Negara yang Sudah Pasti BersaljuBintang.com, Jakarta Jakarta turun salju? Yup, buat kamu yang aktif menggunakan media sosial, pasti … Read More...
Bukan di Jakarta, Ini 5 Negara yang Sudah Pasti BersaljuBintang.com, Jakarta Jakarta turun salju? Yup, buat kamu yang aktif menggunakan media sosial, pasti … Read More...
Inspirasi Mengaplikasikan Gaya Minimalis Jadi Lebih TrendiBintang.com, Jakarta Memilih busana dengan gaya minimalis untuk busana kantor sangatlah mudah, buat … Read More...
Ramainya Jakarta X Beauty 2017 yang dihadiri Beauty EnthusiastBintang.com, Jakarta Maraknya tren kecantikan yang terjadi belakang ini, membuat kaum hawa semakin a… Read More...
0 Response to "Shopping: Headband Untuk Dipakai ke Kampus"
Post a Comment